Sunday, July 1, 2012

Pasar Wage

sketsa pasar tradisional di kudus
Menjelang Usai #Kudus 
Ballpoint, water color on paper
A4
2012

penjuala ayam pasar wage kudus
Penjual Ayam #Kudus
Drawing pen,water color on paper
A4
2012

andong angkutan tradisional pasar desa
Dokar Pasar Wage #Kudus
Drawing Pen, water color on paper
A4
2012

Pasar pasar di pelosok pedesaan secara tradisional pada umumnya hanya hidup satu hari seminggu sesuai dengan kalender Jawa. Dan nama pasar lebih sering memakai nama hari saat pasar itu hidup atau hari 'pasaran'. Pasar ini disebut pasar 'Wage' sesuai hari wage dalam kalender Jawa.


No comments:

Post a Comment